HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PENANGANAN DIARE PADA BALITA

  • Supratiknyo Supratiknyo Akademi Kebidanan Ibrahimy
Keywords: Awareness, Diarrhea Treatment

Abstract

Diarrhea is one of the most common diseases and a lot of attacking children usually can cause death if not treated properly. The cause of the delay in treatment of diarrhea one of which is the ignorance of parents about treating diarrhea properly. The purpose of this study to determine the relationship with the mother of Knowledge Management in the village of Diarrhea in Toddlers Sumberanyar Banyuputih District of Situbondo 2014. This study was a survey of primary data analytic approach. The sampling method used simple random sampling with the number of respondents 83 toddlers, using a checklist instrument. Furthermore, data processing and analysis using statistical test Contingency coefficient. The results showed that the value of sgn. 0,000 so H0 is rejected, it means that there is a significant correlation (0.000 <0.05) between maternal knowledge with the treatment of diarrhea. It was expected from this study can be used as information for the various parties concerned in order to improve the health of children. 

Keywords: Awareness,  Diarrhea Treatment

 

ABSTRAK

 Diare merupakan salah satu penyakit yang paling sering dijumpai dan banyak menyerang anak-anak yang biasanya dapat menyebabkan kematian bila tidak segera ditangani dengan baik. Penyebab dari keterlambatan penanganan diare salah satunya adalah ketidaktahuan orang tua tentang penanganan diare dengan baik dan benar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Hubungan Pengetahuan Ibu dengan Penanganan Diare pada Balita di Desa Sumberanyar Kecamatan Banyuputih Kabupaten Situbondo Tahun 2014. Desain penelitian ini adalah survey analitik dengan pendekatan data primer. Metode sampling yang digunakan yaitu simple random sampling dengan jumlah responden 83 balita, menggunakan instrumen checklist. Selanjutnya pengolahan dan analisa data menggunakan uji statistik Koefisien Kontingensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai sgn. sebesar 0,000 sehingga H0 ditolak, artinya ada hubungan yang signifikan yaitu (0,000<0,05) antara pengetahuan ibu dengan penanganan diare. Diharapkan dari penelitian ini dapat dijadikan informasi bagi berbagai pihak yang terkait agar dapat meningkatkan derajat kesehatan anak.

 Kata Kunci : Pengetahuan, Penanganan Diare

 

 

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2016-02-01
How to Cite
Supratiknyo, S. (2016) “HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PENANGANAN DIARE PADA BALITA”, Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan, 3(1), pp. 9-17. Available at: https://journal.ibrahimy.ac.id/index.php/oksitosin/article/view/392 (Accessed: 16July2024).
Abstract viewed = 261 times
PDF downloaded = 245 times