KESESUAIAN PERKEMBANGAN MOTORIK ANAK USIA 3-5 TAHUN MENGGUNAKAN ALAT PERMAINAN EDUKATIF

  • Lutfiatur Rohmani Akademi Kebidanan Ibrahimy
  • Astik Umiyah Akademi Kebidanan Ibrahimy
Keywords: Golden Age, Educational Game Tools, Development

Abstract

The golden age or a golden age of is term for child up to the age thrashed 5-0 years. Today almost all have time used to play, than the time play given educational game tools can also used as a support optimization child development. Aims of this research was to understand relations duration children played use educational game tools with conformity the development of motoric children aged 3 to 5 years in dharma women kindergarten and RA Ibrahimy Sumberejo Banyuputih Situbondo. Research design used cross secsional. Population in this study as many as 191 children, with a sample of 64 children were taken using the technique proportionate stratified random sampling. From the data that has been tested using the  spearman rank  obtained the ρ value = 0.035 < 0.05 α then H0  is rejected . This means that there was a relationship between the duration of a child's play to use educational game tools with the suitability of the motor development of children aged 3-5 years in dharma women kindergarten and RA Ibrahimy Sumberejo Banyuputih Situbondo.

Keywords : Golden Age , Educational Game Tools, Development.

ABSTRAK

Golden age atau masa keemasan merupakan istilah bagi anak usia 0-5 tahun. Pada masa ini hampir seluruh waktu yang dimiliki digunakan untuk bermain, selain waktu bermain yang diberikan Alat Permainan edukatif (APE) juga dapat digunakan sebagai pendukung optimalisasi perkembangan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan durasi bermain anak menggunakan Alat Permainan Edukatif (APE) dengan kesesuaian perkembangan motorik anak usia 3-5 tahun di TK Dharma Wanita dan RA  Ibrahimy  Sumberejo  Banyuputih  Situbondo.  Desain  penelitian  yang  digunakan  adalah  cross Secsional. Populasi dalam penelitian ini  sebanyak 191 anak, dengan sampel 64 anak yang diambil menggunakan tehnik proportionate stratified random sampling. Dari data yang telah di uji menggunakan spearman rank diperoleh nilai ρ value = 0.035 < 0,05 maka H0 ditolak. Artinya terdapat hubungan antara durasi bermain anak menggunakan Alat Permainan Edukatif (APE) dengan kesesuaian perkembangan motorik anak usia 3–5 tahun di TK Dharma Wanita dan RA Ibrahimy Sumberejo Banyuputih Situbondo.

Kata kunci         : Golden Age, Alat Permainan Edukatif, Perkembangan.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2017-02-01
How to Cite
Rohmani, L. and Umiyah, A. (2017) “KESESUAIAN PERKEMBANGAN MOTORIK ANAK USIA 3-5 TAHUN MENGGUNAKAN ALAT PERMAINAN EDUKATIF”, Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan, 4(1), pp. 29-35. Available at: https://journal.ibrahimy.ac.id/index.php/oksitosin/article/view/373 (Accessed: 16July2024).
Abstract viewed = 112 times
PDF downloaded = 194 times